Subyektif

Subyektif

Mungkin kita sebagai manusia tidak bisa lepas dari sifat subyektif dalam mengambil keputusan baik kita sebagai atasan ataupun bawahan, misalkan kita sebagai atasan hanya melihat dari faktor kedekatannya dengan kita tanpa melihat beberapa aspek lain dalam menilai bawahan kita, seperti kerja keras dan usahanya dalam menjalankan tugas

subyektif bisa juga muncul karena kita mungkin berbeda paham dengan mereka, karena menganggap mereka tidak sealiran dengan kita, atau mungkin hanya melihat beberapa kesalahan kita dan tidak melihat berapa banyak yang telah kita berikan untuk mereka,

ujung-ujungnya dari penilaian secara subyektif menimbulkan kecemburuan sosial, misalkan rekan kerja kita yang kerja santai tapi karena kedekatan dengan si bos cepat dapat promosi,sementara yang lain harus susah payah ikut pelatihan dengan beberapa tahapan dan proses untuk mencapainya


Semoga kita di jauhkan dari sifat subyektif baik kita sebagai atasan ataupun bawahan

ISN
Next Post Previous Post
No Comment
Add Comment
comment url