Ikhsan


ikhsan.web.id
Ikhsan adalah sebuah kata kerja yang berarti "berbuat atau menegakkan sesuatu dengan kualitas terbaik". Manusia adalah ciptaan Allah yang terindah sehingga Allah memberikan potensi (fisik, emosi dan spiritual) kepada manusia agar mampu melakukan yang terindah/terbaik.

Hal itu bagaikan percikan air surgawi yang membasuh wajah umat manusia, untuk selalu tampil prima, sebagai pekerja keras, berprestasi puncak dan memiliki makna. Setiap manusia wajib menjadi Top Performers dan memiliki "Can Do Spirit!" di bidangnya masing-masing. Kalau saja setiap manusia, memahami konsep Ikhsan ini, niscaya dunia akan kembali bermandikan cahaya kedamaian, prestasi besar sebagai wujud pengabdian cinta kepada Dia Yang Maha Agung.
Jika manusia berbuat sesuatu yang indah (Deliver the Best), tentunya itu bukanlah untuk kepentingan Allah, namun manusia sendirilah yang beruntung melalui upaya penyesuaian dengan sifat-sifat terdalam (fitrah) miliknya sendiri.

Jika kamu berbuat baik, (berarti) kamu berbuat baik bagi dirimu sendiri, dan bila kamu berbuat buruk, maka sebenarnya (keburukan) itu bagi dirimu sendiri". (QS Al-Israa' : 17)Diambil dari buku ESQ POWER, Sebuah Journey melalui Al-Ikhsan, karya Ary Ginanjar Agustian



Walau nama saya juga Ikhsan ,tapi sangat jauh dengan apa yang di gambarkan Oleh Ary Ginanjar di atas, Mungkin kedua orang tua saya memberi nama Ikhsan supaya anaknya ini bisa menjadi berbuat atau menegakkan sesuatu dengan kualitas terbaik


Apalah arti sebuah nama kata William Shakespeare, Orang tidak dinilai dari namanya, tapi dari sikap dan perbuatan, ada yang menganggap nama tidak penting, tapi ada yang menganggapnya sangat penting
Next Post Previous Post
16 Comments
  • Anonim
    Anonim Selasa, 27 Juli 2010 pukul 02.22.00 WIB

    amien

  • Anonim
    Anonim Senin, 29 November 2010 pukul 17.07.00 WIB

    alikhsanu minal iman

  • joko
    joko Rabu, 08 Desember 2010 pukul 22.37.00 WIB

    Amieen...........
    semoga menjadi apa yang di cita-citakan orang tua

  • Ikhsan Kamli
    Ikhsan Kamli Sabtu, 07 Januari 2012 pukul 19.31.00 WIB

    dalam tahun pertama, ad yang menggejola' di dunia politik mengenai pesta demokrasi di kota Palopo.

  • Unknown
    Unknown Jumat, 03 Februari 2012 pukul 11.03.00 WIB

    Trimakasih, sehingga membuat aku tau apa akti namaku

  • Ikhsan Abu Disa
    Ikhsan Abu Disa Senin, 02 April 2012 pukul 20.58.00 WIB

    @joko : amin
    @ ikhsan kamli : semoga sukses pesta politiknya
    @ ikhsan : wah nama kita sama-sama ikhsan :)

  • Anonim
    Anonim Minggu, 20 Mei 2012 pukul 21.18.00 WIB

    Buat para "Ikhsan", silahkan add :

    http://www.facebook.com/shandepe

  • Ikhsan Abu Disa
    Ikhsan Abu Disa Senin, 21 Mei 2012 pukul 02.07.00 WIB

    ternyata banyak juga ya yang pakai nama Ikhsan...hehe
    selamat bergabung untuk para ikhsan, gimana kalau kita bikin grup aja ikhsan sedunia giru :)

  • Alexander Ikhsan
    Alexander Ikhsan Sabtu, 02 Juni 2012 pukul 20.28.00 WIB

    hidup ikhsan sedunia

  • Anonim
    Anonim Senin, 11 Juni 2012 pukul 16.10.00 WIB

    ikhsanul muslimin

  • Joko Susilo
    Joko Susilo Rabu, 27 Juni 2012 pukul 10.41.00 WIB

    semoga seperti yang orang tua anda cita dan cintakan menjadi ikhsan sejati yang berguna bagi keluarga, agama, bangsa dan negara
    .
    .
    .
    .
    AMIN YA RABBAL ALAMIN

  • Anonim
    Anonim Minggu, 01 Juli 2012 pukul 15.42.00 WIB

    ikhsan artinya kebaikan...

  • Ikhsan Abu Disa
    Ikhsan Abu Disa Jumat, 24 Agustus 2012 pukul 20.40.00 WIB

    www.ikhsan.web.id

  • Anonim
    Anonim Minggu, 23 September 2012 pukul 18.07.00 WIB

    iKHSANUL mUSLIMIN

  • budiman
    budiman Rabu, 26 Desember 2012 pukul 22.11.00 WIB

    Mase, piye kabare?

  • taufan
    taufan Selasa, 04 Maret 2014 pukul 18.30.00 WIB

    sip mbah

Add Comment
comment url